Bamsoet Keluhkan Tumpang Tindih Regulasi Kendaraan Listrik, PLN Dan ESDM Jalan Sendiri-sendiri

JAKARTA – Ketua MPR RI Bambang Soesatyo mengeluhkan regulasi yang mengatur kendaraan listrik masih terlihat tumpang tindih dan belum jelas. “Sekarang ini kita harus menyiasati bagaimana regulasi yang menyulitkan kita seperti satu unit kita produksi harus uji tipe dan bayar, kemudian kita buat model lagi harus bayar lagi. Jadi tidak kelar-kelar,” ujarnya. “Harus ada langkah … Read more

Penjualan Tiket Pesawat Di Rusia Melonjak 27 Persen Pasca Mobilisasi Perang Ukraina

MOSKOW – Penjualan tiket maskapai penerbangan untuk sekali jalan di Rusia melonjak 27 persen, usai Presiden Vladimir Putin mengumumkan mobilisasi parsial yang mewajibkan ribuan warganya untuk menjalani wajib militer sebelum berperang di Ukraina. Mobilisasi parsial dilakukan untuk membantu tentara Rusia mengkonsolidasikan wilayah-wilayah Ukraina. Keputusan mobilisasi parsial diambil Presiden Vladimir Putin setelah ribuan tentara Rusia tewas … Read more

Usung Konsep Baru, Jakarta Auto Week Akan Kembali Digelar 11-19 Maret 2022 Di JCC

JAKARTA – Gabungan Industri Kendaraan Bermotor Indonesia [Gaikindo] akan kembali menyelenggarakan pameran otomotif Jakarta Auto Week 2023 yang akan berlangsung pada 11-19 Maret 2023 di Jakarta Convention Center (JCC) Jakarta. JAW 2023 akan mengusung konsep baru yang akan menjadi magnet penyelenggaraannya, dengan memadukan produk terbaru dari industri otomotif dengan konsep lifestyle. Dengan mengusung konsep Automotive … Read more

Harga Hyundai Stargazer Per Oktober 2022, Mulai Rp 240 Jutaan Hingga Rp 307 Jutaan

OTOMOTIF – Simak harga mobil Hyundai Stargazer terbaru di Indonesia per Oktober 2022. Diwartakan Tribunnews.com sebelumnya, PT Hyundai Motor Indonesia (HMID) resmi merilis Low MPV Hyundai Stargazer di GIIAS 2022, Kamis (11/8/2022) lalu. “Mobil ini kami ciptakan agar menjadi standar baru mobil keluarga. Hyundai Stargazer kami ciptakan agar bisa menjadi lebih dari kendaraan semata,” tutur … Read more

Citroen C5 Aircross Siap Menyerbu Indonesia, Ini Spesifikasi Lengkapnya

NEW DELHI – Citroen resmi kembali ke pasar otomotif Indonesia setelah puluhan tahun absen. Melalui agen pemegang mereknya di Indonesia PT Indomobil Wahana Trada dari grup Indomobil, Citroen akan memasarkan dua model kendaraan, yakni Citroen C5 Aircross dan mobil listrik ë-C4. CEO Citroen, Vincent Cobée mengatakan, perusahaannya siap menggempur pasar otomotif di Indonesia karena dia … Read more

Dukung KTT G20, AHM Kirim 20 Honda PCX Electric Ke Dinas Perhubungan Provinsi Bali

JAKARTA – PT Astra Honda Motor menyediakan 20 Honda PCX Electric untuk operasional petugas dalam mendukung gelaran KTT G20 di Bali. AHM telah menyerahkan 20 unit Honda PCX Electric kepada Dinas Perhubungan Provinsi Bali. Bukan hanya unit kendaraan, AHM juga menyertakan 5 unit stasiun penukaran baterai untuk mendukung pengisian daya yang memudahkan utilisasi optimal Honda … Read more

Batik Nation Ride 2022, Lebih Dari Berkendara Pakai Batik

Hari Batik Nasional diperingati hari, Minggu (2/10/2022). Dalam rangka merayakan Hari Batik Nasional diadakan acara Batik Nation Ride (BNR). Menariknya, Batik Nation Ride digelar di 6 kota besar secara serentak, yakni Jakarta, Bandung, Solo, Purwokerto, Majalengka, dan Palembang. Batik Nation Ride (BNR) Jakarta dengan titik awal berlokasi di Black Stone Garage. Sesuai namanya, para peseta … Read more

Citroen E-C4 Siap Mengaspal Di Indonesia, Berikut Spesifikasinya

LONDON – Citroen resmi kembali ke pasar otomotif Indonesia pada Selasa (4/10/2022), dengan menghadirkan Citroen C5 Aircross dan mobil listrik e-C4. Kedua produk ini akan dipasarkan oleh PT Indomobil Wahana Trada dari grup Indomobil sebagai distributor tunggal. CEO Citroen, Vincent Cobée menilai pasar otomotif di Indonesia memiliki prospek cerah di tahun-tahun mendatang. Spesifikasi Citroen e-C4 … Read more